0 Comments
Udah lama banget... dari kecil pengen yang namanya pergi ke suatu tempat dengan nuansa Christmas yang kental. Akhirnya bisa kejadian saat pergi ke New York bulan Desember lalu. Beberapa bulan Desember pernah dilalui terutama di Australia, tapi di Australia yang namanya bulan Desember itu adalah Summer ;)) di mana justru kehidupan matahari dan pantai mendominasi :D Itulah kenapa banyak orang Eropa di akhir tahun berbondong2 pergi ke Australia untuk melarikan diri dari musim dingin. Ternyata betul saja seperti di film2 yang namanya Christmas di New York itu super indah. Besar dengan cekokan film2 drama romantis berbackground New York seperti When Harry Meet Sally bikin hati happy dan selalu pengen ngerasain seperti apa indahnya disana. Pertama kali ke NY di tahun yang sama di bulan Agustus, jadi waktu itu belum Winter, dan kembali lagi di bulan Desember, New York udah sama sekali berbeda! Keindahannya jadi 50 kali lipat :D Terutama karena banyak sekali dekorasi yang spektakuler, ice rink, big christmas treessssss... everywhere! Tapi satu yang saya tidak duga2 yang ga diceritain di film :)) yaitu udara yang sangat dingin ini membuat kita ga bisa menikmati suasana nya 100 persen, karena sibuk dengan sakit di hidung, bibir kering, badan gatal2 dan dingin yang sampai masuk ke tulang :D :D Rekomendasinya kalo kalian ada pilihan dan pertama kali ke US, pilihlah saat winter (syaratnya jangan bawa orang yang sudah lanjut ya, karena kasian mereka akan sakit dan ga bisa menikmati perjalanan di sini). Karena suasana yang super indah ini betul2 worth it. Untuk kunjungan berikutnya summer is okay, karena jadi bisa menikmati udara luar lebih lagi ;)) Enjoy your traveling time!
Sebagai milenial generasi awal (untungnya masih masuk yang disebut dengan milenial nih :D) becoming entrepreneur adalah sesuatu yang perlu didapatkan dengan usaha yang signifikan. I darely mention that, karena sewaktu saya masih kuliah, dunia nga seperti sekarang di mana business incubator dimana-mana, VC & investors come to you, internet easily access everywhere! Jaman saya kuliah dulu adalah jaman warnet, Yahoo Messenger dan multinational company professionals minded, if you know what I mean.
Either way, from my story, I've never been initially wants to be an entrepreneur, tapi karena kenyataan mendorong gw untuk melakukan hal itu (alias BU = Butuh Uang) so I gotta do it. Unfortunately being an entrepreneur is the most amazing thing I've ever done and probably one of the most amazing thing a person can be! Selain tentu saja karena menjadi pengusaha kita bisa menciptakan impact yang besar dan luas, be an entrepreneur brings me from this side of the world to anywhere across the globe.
|
Categories
All
Archives
May 2023
AboutNothing brings people together like good food |